4 Cara Mengecek Kuota Smartfren 4G GSM Unlimited
Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020.
Cara mengecek kuota Smartfren - Dulu, saya pernah membagikan tutorial bagaiman cara mengcek kuota internet Indosat Ooredoo, nah pada kesempatan kali ini saya kembali akan membagikan tutorial bagaimana cara mengcek kuota smartfren. Karena sekarang ini pengguna kartu smartfren cukup banyak di Indonesia, dan pengguna aktifnya meningkat hingga tahun 2019 ini. Hal tersebut tidak terlepas dari harga paket data Smartfren yang cukup murah di Indonesia.
Smartfren adalah salah satu provider atau penyedia jaringan internet di Indonesia yang berbasis teknologi 4G LTE Advanced (pengembangan lanjutan 4G). Smartfren sendiri sebelum menggunakan nama tersbut dulu menggunakan nama Smart, Fren, esia, AHA dan BOLT!). Walaupun dulu pengguna smartfren masih belum banyak dibandingkan provider lainnya seperti Telkomsel, Indosat, XL, namun sekarang pengguna Smartfren memiliki peningkatan pengguna hingga di tahun 2019 ini.
Smartfren di Indonesia kebanyakan lebih digunakan sebagai kartu untuk berinternet, ketimbang digunakan untuk kartu berkomunikasi. Karena dibanding dengan kartu dari provider lain, Smartfren memiliki harga yang lebih murah dalam pembelian kuota internet, dibandingkan dengan Telkomsel yang cukup mahal dalam hal kuota data internet. Selain itu jaringan smartfren semakin kesini semakin memiliki akses jaringan yang cukup luas jangkauannya, dan tentunya hal tersebut menjadi alasan utama banyak orang lebih menggunakan kartu smarfren.
Karena banyaknya orang yang menggunakan kartu smartfren untuk berinternet, maka banyak pula yang mencari tutorial cara mengecek kuota internet smartfren. Mengecek kuota data atau internet adalah hal yang wajib dilakukan jika Anda ingin berhemat atau ingin mengetahui masih berapa kuota internet yang tersisa. Tujuan dari mengecek kuota internet adalah untuk meminimalisir penggunaan kuota internet yang berlebih. Jadi, kita bisa mengontrol penggunaan internet, dan tentunya tidak terlalu boros.
Mengecek kuota internet smartfren dalam dilakukan dengan berbagai cara, mulai dari dengan cara call (panggilan), melalui SMS, dan jika smartphone Anda mendukung aplikasi Android, bisa menggunakan aplikasi "MySmartfren" yang tersedia di Play store. Nah, untuk cara lengkapnya bagaimana cara mengecek kuota smartfren bisa dilihat dibawah ini.
Selain sebagai media informasi pendidikan, kami juga berbagi artikel terkait bisnis.
Cara mengecek kuota Smartfren - Dulu, saya pernah membagikan tutorial bagaiman cara mengcek kuota internet Indosat Ooredoo, nah pada kesempatan kali ini saya kembali akan membagikan tutorial bagaimana cara mengcek kuota smartfren. Karena sekarang ini pengguna kartu smartfren cukup banyak di Indonesia, dan pengguna aktifnya meningkat hingga tahun 2019 ini. Hal tersebut tidak terlepas dari harga paket data Smartfren yang cukup murah di Indonesia.
Smartfren adalah salah satu provider atau penyedia jaringan internet di Indonesia yang berbasis teknologi 4G LTE Advanced (pengembangan lanjutan 4G). Smartfren sendiri sebelum menggunakan nama tersbut dulu menggunakan nama Smart, Fren, esia, AHA dan BOLT!). Walaupun dulu pengguna smartfren masih belum banyak dibandingkan provider lainnya seperti Telkomsel, Indosat, XL, namun sekarang pengguna Smartfren memiliki peningkatan pengguna hingga di tahun 2019 ini.
Smartfren di Indonesia kebanyakan lebih digunakan sebagai kartu untuk berinternet, ketimbang digunakan untuk kartu berkomunikasi. Karena dibanding dengan kartu dari provider lain, Smartfren memiliki harga yang lebih murah dalam pembelian kuota internet, dibandingkan dengan Telkomsel yang cukup mahal dalam hal kuota data internet. Selain itu jaringan smartfren semakin kesini semakin memiliki akses jaringan yang cukup luas jangkauannya, dan tentunya hal tersebut menjadi alasan utama banyak orang lebih menggunakan kartu smarfren.
Karena banyaknya orang yang menggunakan kartu smartfren untuk berinternet, maka banyak pula yang mencari tutorial cara mengecek kuota internet smartfren. Mengecek kuota data atau internet adalah hal yang wajib dilakukan jika Anda ingin berhemat atau ingin mengetahui masih berapa kuota internet yang tersisa. Tujuan dari mengecek kuota internet adalah untuk meminimalisir penggunaan kuota internet yang berlebih. Jadi, kita bisa mengontrol penggunaan internet, dan tentunya tidak terlalu boros.
Mengecek kuota internet smartfren dalam dilakukan dengan berbagai cara, mulai dari dengan cara call (panggilan), melalui SMS, dan jika smartphone Anda mendukung aplikasi Android, bisa menggunakan aplikasi "MySmartfren" yang tersedia di Play store. Nah, untuk cara lengkapnya bagaimana cara mengecek kuota smartfren bisa dilihat dibawah ini.
1. Cara Mengecek Kuota Smartfren Lewat Dial
- Pertama, buka menu Telepon
- Kemudian ketikan *995# di layar menu
- Selanjutnya tekan Call/Panggil
- Setelah itu Anda akan menerima SMS berupa informasi kuota internet Anda
Layanan cek kuota internet lewat panggilan ini tidak dipungut biaya pulsa sepeser pun, jadi bisa Anda lakukan kapan pun karena gratis. Hasil panggilan yang berupa SMS tersebut, Anda akan melihat beragam informasi mengenai layanan internet smartfren.
2. Cara Mengecek Kuota Smartfren Lewat SMS
- Pertama buka menu Pesan pada ponsel Anda
- Kemudian ketikkan CEK pada kolom pesan
- Selanjutnya kirim ke 995
- Setelah itu, Anda akan mendapat SMS berupa balasan mengenai informasi kuota internet Anda yang masih tersisa
Seperti halnya cek kuota menggunakan panggilan, mengecek kuota smartfren melalui SMS ini juga tidak dipungut biaya/pulsa sepeser pun. SMS yang dikirimkan melalui SMS berupa sisa kuota internet Anda beserta dan juga masa aktif kuota beserta promo lain.
3. Cara Mengecek Kuota Smartfren Lewat MySmartfren
- Pertama silahkan download aplikasi MySmartfren
- Kemudian buat ID dengan menggunakan nomor smartfren Anda.
- Selanjutnya login menggunakan ID/Nomor smartfren Anda.
- Setelah itu, Anda akan melihat sisa kuota internet pada menu utama aplikasi MySmartfren.
Karena termasuk aplikasi, tentunya membuka aplikasi ini membutuhkan kuota internet, jadi jika kuota internet Anda habis jangan sampai membuka aplikasi MySmartfren ini karena bisa menyedot pulsa.
4. Cara Mengecek Kuota Smartfren lewat Website
- Pertama, silahkan buka situs https://my.smartfren.com/
- Kemudian daftar jika belum memiliki akun Mysmartfren dengan nomor dan Email
- Jika sudah punya silahkan log in menggunakan ID/Email.
- Setelah itu, Anda bisa mengakses berbagai menu dan juga menu cek kuota internet smartfren
Seperti halnya menggunakan aplikasi MySmartfren, membuka web juga memerlukan internet, jadi jangan gunakan cara ini jika Anda tidak memiliki kuota karena akan menyerap pulsa.
Nah, itulah 4 cara dalam mengecek kuota data atau internet Smartphone, keempat cara tersebut bisa Anda bisa satu atau semuanya juga boleh. Demikian artikel tutorial yang dapat saya bagikan mengenai cara cek kuota smartfren dan semoga bermanfaat.
Sumber https://www.blogespada.net/Selain sebagai media informasi pendidikan, kami juga berbagi artikel terkait bisnis.
0 comments:
Post a Comment