89 Contoh Fi'il Mudhari Manshub di Dalam Al-Quran
Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020.
Selain sebagai media informasi pendidikan, kami juga berbagi artikel terkait bisnis.
Sahabat contoh fi'il mudhari dalam Al-Quran. Dan sebenarnya ingin dimasukkan juga materi di bawah ini, tapi karena pertimbangan khawatir terlalu panjang maka disendirikan.
Padahal saya sudah sempat menulis dengan redaksi seperti ini, "Dan ada bonus tambahan buat Anda, yaitu contoh fi’il mudhari manshub dari Al-Quran." Hehe...
Langsung saja, apa itu fi'il mudhari manshub?
Fi'il Mudhari Manshub adalah fi’il yang telah terpengaruh oleh suatu kondisi yang mengubah harakat akhirnya yang sebelumnya zhammah menjadi fathah. Namun dalam beberapa situasi, harakat akhir (i'rab) dari fi'il tersebut tidak harus berharakat fathah. Bisa juga dengan cara menghapuskan huruf nun dari 5 kata kerja ( الأَفْعَالُ الخَمْسَةُ ), yaitu:
- ( يَفْعَلَانِ ) akan berubah menjadi ( أَنْ يَفْعَلَا ).
- ( تَفْعَلَانِ ) akan berubah menjadi ( أَنْ تَفْعَلَا ).
- ( تَفْعَلُوْنَ ) akan berubah menjadi ( أَنْ تَفْعَلُوا ).
- ( يَفْعَلُوْنَ ) akan berubah menjadi ( أَنْ يَفْعَلُوا ).
- ( تَفْعَلِيْنَ ) akan berubah menjadi ( أَنْ تَفْعَلِي ).
Hal-hal yang menyebabkan perubahan tersebut sering disebut nawaashib fi'il mudhari ( نَوَاصِبُ الفِعْلِ المُضَارِعِ ), yaitu huruf-huruf yang me-nashab-kan fi'il mudhari, ya hanya fi'il mudhari saja:
- ( أَنْ )
- ( لَنْ )
- ( إِذَنْ ) Tidak ada contohnya di bawah.
- ( كَيْ )
- ( حَتَّى )
- ( لَامُ كَيْ )
- ( لَامُ الجُحُوْدِ )
- ( ْالجَوَابُ بِالفَاءِ وَالوَاوِ وَأَو )
Sebagian besan hasil materi postingan ini merupakan sumbangan dari santriwati Pesantren Al-Andalus kelas 11-B. Setiap anak mencari pada lima halaman berbeda dari surat Al-Baqarah yang dikerjakan pada hari Rabu sore tanggal 20 Februari 2019. Dan rincian pembagiannya adalah sebagai berikut:
- Halaman 1 - 5: Annisa Rizkitya Nurdin.
- Halaman 6 - 10: Rahmah Hidayah.
- Halaman 11 - 15: Hafizhah Zhafirah Arwa.
- Halaman 16 - 20: Zahra Noor Khaerani.
- Halaman 21 - 25: Nadya Hana Alifia.
- Halaman 26 - 30: Nurmala Azni.
- Halaman 31 - 35: Hasna Nisrina Mardliyah.
- Halaman 36 sampai akhir adalah hasil pencarian saya sendiri.
- Halaman 4:
- ( فَإِنْ لَمْ تَفْعَلُوا وَلَنْ تَفْعَلُوا )
- Halaman 5:
- ( أَنْ يَضْرِبَ مَثَلًا )
- ( وَيَقْطَعُوْنَ مَا أَمَرَ اللهُ بِهِ أَنْ يُوْصَلَ )
- Halaman 8:
- ( لَنْ نُؤْمِنَ لَكَ )
- ( حَتَّى نَرَى اللهَ جَهْرَةً )
- Halaman 9:
- ( لَنْ نَصْبِرَ عَلَى طَعَامٍ وَاحِدٍ )
- Halaman 10:
- ( أَنْ تَذْبَحُوا بَقَرَةً )
- ( أَنْ أَكُوْنَ مِنَ الجَاهِلِيْنَ )
- Halaman 11:
- ( أَفَتَطْمَعُوْنَ أَنْ يُؤْمِنُوا لَكُمْ )
- ( لِيُحَاجُّوْكُمْ بِهِ عِنْدَ رَبِّكُمْ )
- Halaman 12:
- ( لِيَشْتَرُوا بِهِ ثَمَنًا قَلِيْلًا )
- ( وَقَالُوا لَنْ تَمَسَّنَا النَّارُ )
- ( فَلَنْ يُخْلِفَ اللهُ عَهْدَهُ )
- Halaman 14:
- ( أَنْ يَكْفُرُوا بِمَا أَنْزَلَ اللهُ )
- ( أَنْ يُنَزِّلَ اللهُ مِنْ فَضْلِهِ )
- Halaman 15:
- ( وَلَنْ يَتَمَنَّوْهَ أَبَدًا )
- ( بِمُزَحْزِحِهِ مِنَ العَذَابِ أُنْ يُعَمَّرَ )
- Halaman16:
- ( حَتَّى يَقُولَا إِنَّمَا نَحْنُ فِتْنَةٌ )
- ( أَنْ يُنَزَّلَ عَلَيْكُمْ مِنْ خَيْرٍ )
- Halaman 17:
- ( أَمْ تُرِيْدُوْنَ أَنْ تَسْأَلُوا رَسُوْلَكُمْ )
- ( حَتَّى يَأْتِيَ اللهُ بِأَمْرِهِ )
- ( وَقَالُوا لَنْ يَدْخُلَ الجَنَّةَ )
- Halaman 18:
- ( مِمَّنْ مَنَعَ مَسَاجِدَ الله أَنْ يُذْكَرَ فِيْهَا اسْمُهُ )
- ( أَنْ يَدْخُلُوْهَا إِلَّا خَائِفِيْنَ )
- Halaman 19:
- ( وَلَنْ تَرْضَى عَنْكَ اليَهُوْدُ )
- ( حَتَّى تَتَّبِعَ مِلَّتَهُمْ )
- Halaman 22:
- ( لِتَكُوْنُوا شُهَدَاءَ عَلَى النَّاسِ )
- ( وَيَكُوْنَ الرَّسُوْلُ شَهِيْدًا عَلَيْكُمْ )
- ( إِلَّا لِنَعْلَمَ مَنْ يَتَّبِعُ الرَّسُوْلَ )
- ( وَمَا كَانَ اللهُ لِيُضِيْعَ إِيْمَانَكُمْ )
- Halaman 23:
- ( لِئَلَّا يَكُوْنَ لِلنَّاسِ عَلَيْكُمْ حُجَةُّ )
- ( وَلِأُتِمَّ نِعْمَتِي عَلَيْكُمْ )
- Halaman 24:
- ( أَنْ يَطَّوَفَ بِهِمَا )
- Halaman 25:
- ( لَوْ أَنَّ لَنَا كَرَّةً فَنَتَبَرَّأَ مِنْهُمْ )
- ( وَأَنْ تَقُوْلُوا عَلَى اللهِ مَا لَا تَعْلَمُوْنَ )
- Halaman 27:
- ( لَيْسَ البِرَّ أَنْ تُوَلُّوا وُجُوْهَكُمْ )
- Halaman 28:
- ( وَأَنْ تَصُوْمُوا خَيْرٌ لَكُمْ )
- ( وَلِتُكْمِلُوا العِدَّةَ )
- ( وَلِتُكَبِّرُوا اللهَ عَلَى مَا هَدَاكُمْ )
- Halaman 29:
- ( حَتَّى يَتَبَيَّنَ لَكُمُ الخَيْطُ الأَبْيَضُ )
- ( لِتَأْكُلُوا فَرِيْقًا مِنْ أَمْوَالِ النَّاسِ )
- ( بِأَنْ تَأْتُوا البُيُوْتَ مِنْ ظُهُوْرِهَا )
- Halaman 30:
- ( حَتَّى يُقَاتِلُوكُمْ فِيْهِ )
- ( حَتَّى لَا تَكُوْنَ فِتْنَةٌ )
- ( حَتَّى يَبْلُغَ الهَدْيَ مَحِلَّهُ )
- Halaman 31:
- ( لَيْسَ عَلَيْكُمْ جُنَاحٌ أَنْ تَبْتَغُوا فَضْلًا مِنْ رَبِّكُمْ )
- Halaman 32:
- ( لِيُفْسِدَ فِيْهَا وَيُهْلِكَ الحَرْثَ )
- ( أَنْ يَأْتِيَهُمُ اللهُ فِي ظُلَلٍ مِنَ الغَمَامِ )
- Halaman 33:
- ( لِيَحْكُمَ بَيْنَ النَّاسِ )
- ( أَنْ يُدْخُلُوا الجَنَّةَ )
- ( حَتَّى يَقُوْلَ الرَّسُوْلُ )
- Halaman 34:
- ( عَسَى أَنْ تَكْرَهُوا شَيْئًا )
- ( وَعَسَى أَنْ تُحِبُّوا شَيْئًا )
- ( حَتَّى يَرُدُّوكُمْ عَنْ دِيْنِكُمْ )
- Halaman 35:
- ( حَتَّى يُؤْمِنَّ )
- ( حَتَّى يُؤْمِنُوا )
- ( وَلَا تَقْرَبُوْهُنَّ حَتَّى يَطْهُرْنَ )
- ( أَنْ تَبَرُّوا وَتَتَّقُوا وَتُصْلِحُوا بَيْنَ النَّاسِ )
- Halaman 36:
- ( أَنْ يَكْتُمْنَ مَا خَلَقَ اللهُ فِي أَرْحَامِهِنَّ )
- ( وَلَا يَحِلُّ لَكُمْ أَنْ تَأْخُذُوا )
- ( إِلَّا أَنْ يَخَافَا )
- ( أَلَّا يُقِيْمَا حُدُوْدَ اللهِ )
- ( أَلَّا يُقِيْمَا حُدُوْدَ اللهِ )
- ( حَتَّى تَنْكِحَ زَوْجًا غَيْرَهُ )
- ( فَلَا جُنَاحَ عَلَيْهِمَا أَنْ يَتَرَاجَعَا )
- ( إِنْ ظَنَّا أَنْ يُقِيْمَا حُدُوْدَ اللهَ )
- Halaman 37:
- ( أَنْ يَنْكِحْنَ أَزْوَاجَهُنَّ )
- ( لِمَنْ أَرَادَ أَنْ يُتِمَّ الرَّضَاعَةَ )
- ( وَإِنْ أَرَدْتُمْ أَنْ تَسْتَرْضِعُوا أَوْلَادَكُمْ )
- Halaman 38:
- ( إِلَّا أَنْ تَقُوْلُوا قَوْلًا مَعْرُوْفًا )
- ( حَتَّى يَبْلُغَ الكِتَابُ أَجَلَهُ )
- ( مِنْ قَبْلِ أَنْ تَمَسُّوْهُنَّ )
- ( إِلَّا أَنْ يَعْفُوْنَ )
- ( وَأَنْ تَعْفُو أَقْرَبُ لِلتَّقْوَى )
- Halaman 39:
- ( فَيُضَاعِفَهُ لَهُ أَضْعَافًا كَثِيْرَةً )
- Halaman 40:
- ( أَلَّا تُقَاتِلُوا )
- ( أَلَّا نُقَاتِلَ فِي سَبِيْلِ اللهِ )
- ( أَنْ يَأْتِيَكُمُ التَّابُوْتُ فِيْهِ سَكِيْنَةٌ مِنْ رَبِّكُمْ )
- Halaman 42:
- ( مِنْ قَبْلِ أَنْ يَأْتِيَ يَوْمٌ لَا بَيْعٌ فِيْهِ )
- Halaman 43:
- ( وَلِنَجْعَلَكَ آيَةً لِلنَّاسِ )
- Halaman 44:
- ( قَالَ بَلَى وَلَكِنْ لِيَطْمَئِنَّ قَلْبِي )
- Halaman 45:
- ( أَنْ تَكُوْنَ لَهُ جَنَةٌّ )
- ( إِلَّا أَنْ تُغْمِضُوا فِيْهِ )
- Halaman 47:
- ( وَأَن تَصَدَّقُوا )
- Halaman 48:
- ( أَوْ لَا يَسْتَطِيْعُ أَنْ يُمِلَّ هُوَ )
- ( أَنْ تَضِلَّ إِحْدَاهُمَا )
- ( أَلَّا تَرْتَابُوا )
- ( إِلَّا أَنْ تَكُوْنَ تِجَارَةً )
- ( أَلَّا تَكْتُبُوْهَا )
Baca juga: 100 Contoh Fi'il Mabni Lil Majhul di Dalam Al-Quran dan Artinya.
Syukran kepada para santriwati yang telah menyumbangkan isi dan konten artikel ini, semoga Allah memudahkan langkah mereka dalam menuntut ilmu, memberkahi usaha mereka, dan menjadikan mereka sebagai generasi penerus yang akan melanjutkan tongkat estafet dalam men-syiar-kan bahasa mulia ini, bahasa Al-Quran.
Demikian beberapa contoh fi’il manshub yang ada di dalam Al-Quran. Semoga bermanfaat. Kurang lebihnya dibukakan pintu maaf, terima kasih atas kunjungannya. Wa jazaakumullahu khairan.
Sumber http://www.kamusmufradat.com/Syukran kepada para santriwati yang telah menyumbangkan isi dan konten artikel ini, semoga Allah memudahkan langkah mereka dalam menuntut ilmu, memberkahi usaha mereka, dan menjadikan mereka sebagai generasi penerus yang akan melanjutkan tongkat estafet dalam men-syiar-kan bahasa mulia ini, bahasa Al-Quran.
Demikian beberapa contoh fi’il manshub yang ada di dalam Al-Quran. Semoga bermanfaat. Kurang lebihnya dibukakan pintu maaf, terima kasih atas kunjungannya. Wa jazaakumullahu khairan.
Selain sebagai media informasi pendidikan, kami juga berbagi artikel terkait bisnis.